PT. Jaket Fangyuan

TERIMA KASIH SUDAH BERKUNJUNG DI PT. Jaket Fangyuan

Minggu, 11 Mei 2025

Jaket Anthem Arsenal

 

Jaket Anthem Arsenal
Hoodie Arsenal yang sebagian dibuat dari paduan material daur ulang dan terbarukan.

Bersorak untuk Gunners dengan jaket adidas yang dipakai para pemain saat berbaris berdampingan untuk anthem kompetisi. Kain doubleknit yang lembut melindungi dari hawa dingin sehingga kamu dapat berfokus pada permainan sepak bola di hadapanmu. Emblem Arsenal di bagian dada dan nama tim di bagian belakang menunjukkan dengan jelas bahwa kamu adalah bagian dari skuad.Dengan memilih untuk mendaur ulang, kita dapat menggunakan kembali material yang telah dibuat, yang membantu mengurangi limbah. Pilihan material terbarukan akan membantu kita menghapus ketergantungan pada sumber daya terbatas. Produk kami dibuat dari paduan material daur ulang dan terbarukan, mengandung sedikitnya 70% total material ini.



Harga : Rp. 1.050.000
SPESIFIKASI
  1. Fit reguler
  2. 66% katun, 34% poliester doubleknit daur ulang
  3. Sablon emblem Arsenal
  4. Full zip dengan tudung
  5. Saku di bagian depan
  6. Kode produk: IT4083



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ultimate365 Golf Track Jacket

  Ultimate365 Golf Track Jacket Jaket golf elastis untuk performa di lapangan Dapatkan hasil maksimal dari putaran pagi yang sejuk dengan ja...